Langsung ke konten utama

Spesifikasi SCANIA K410IB









Sebagai bahan referensi perusahaan otobus yang menggunakan chassis kelas premium triple axle dimana chassis ini memiliki tenaga yang besar dan didukung dengan teknologi terbaru opticruise. Nah untuk lebih detail mengenai spesifikasi dan harga Scania K410IB silahkan simak data-data berikut:

 Keunggulan :

  • Mesin yang lebih efisien
  • Aman dan pengereman yang lebih bertenaga
  • Nyaman dengan suspensi udara (Air Suspension)
  • Layar Display 6,5 ” untuk driver
  • Cocok untuk bus dengan panjang 13,5 meter
Teknologi:
  • Retarder
  • Opticruise (Transmisi otomatis)
Spesifikasi dan Harga Scania K410IB
Torsi dan power Scania K410IB

CAPACITY AND WEIGHTS

  • Front axle load (max) : 7500 Kg
  • Rear axle load (max) : 17500 kg
  • Gross vehicle weight : 25000 kg

ENGINE

13 Litre DC13 107 K01 EURO 3
4 Stroke 6- cylinder in-line, 4 valves per cylinder, turbo charged, intercooled, Scania PDE Injection (separate electromagnetically controlled unit injectors) and air cleaner.
Meximum output
306kW (410 hp) @ 1900 r/min
Maximum Torque
2000 Nm @ 1000 – 1350 r/min

GEARBOX

GRS895R, 12-Speed range-splitter, with integrated hydraulic retarder.
Opticruise
  • Automatic Gear Shifting” on manual gearbox
  • Cruise Control
  • Downhill speed control
  • Economy, standard and power mode

WHEEL CONFIGURATION

  • 6 x 2 *4 Forward control. right hand drive
  • 3 axle vechile drive on one rear axle and one rear steer axle behinde the driving axle.

SUSPENSION

  • Front : Air suspension system with extra heavy duty shock absorber and anti roll bar.
  • Rear : Air suspension system with extra heavy duty shock absorber and anti roll bar.
  • Axle load display and overload warning

TYRES AND RIMS

  • 295/80R 22,5 ” Michelin tyres on 8,25″ x 22,5″ steel rims in the front and rear spare.

BRAKES and SAFETY

  • Direct acting full drum brakes with R3500 retarder system. Membrane type brake acting on front wheel. Membrane and spring type brake on rear wheels.
  • Also features:
    • Automatic exhaust brake
    • Automatic slack Adjuster
    • Air Dryer
    • Load Sensing valve
    • Electronic Braking System (EBS)
    • Air Processing System (APS)
    • Hill hold fuction

FUEL TANK

  • 465 Litres fuel tank, equipped with fuel filter with water separating fuction.
  • Right and left fuel filling side

STEERING

  • Fully adjustable in all directions and teh same time; with 4-spoke safty hydraulic
  • Power steering with tilt angel between 25-45 degrees and steplessly adjustable 60 mm along the steering column.
  • Right-hand side steering

ELECTRICAL SYSTEM

  • Batteries  : 225 Amp/h capacity
  • Altenator : 2 x 150 A

INSTRUMENT GAUGES

  • 6,5 inch colour display with indonesian language instrument cluster and equipped with trip computer that show speed (km/h), engine speed, engine temperature, fuel level, fuel comsumption and oil pressure.
  • Cruise control with switches in steering wheel
  • Electronic speed limiter
  • Communicator C200 – Scania Fleet Management System (optional)
Nah itu tadi spesifikasi SCANIA K410IB dengan Opticruise yang sebaiknya Anda pertimbangkan dna layak untuk di pilih karena SCANIA K410IB di bandrol dengan harga 1,75M*.
Harga SCANIA K410IB Opticruise sudah termasuk :
  • PPN 10% (Off the road)
  • Biaya Space frame dan biaya delivery ke karoseri
Body bus yang dapat menggunakan model ini adalah:
  • Jetbus 2 SDD (Super Doubel Decker) Adi Putro
  • Paradise dan Highlander New Armada
  • Jetliner Rahayu Sentosa
  • Avante SHD Tentrem
  • New Grand Tourismo Morodadi Prima
  • Dan lain-lain
sumber : http://ayonaikbis.com/spesifikasi-dan-harga-scania-k410ib/2376
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Xiaomi Redmi 5 Plus: Redmi Paling Gaul

Lagi dan lagi, Xiaomi belum mau berhenti mengacaukan harga pasar smartphone lewat perangkat murahnya. Diakhir tahun 2017 lalu saja, ada dua keluarga baru Redmi dengan layar 18:9. Apalagi kalau bukan Redmi 5 dan Redmi 5 Plus. Sayangnya saat video ini dibuat, kedua smartphone ini hanya dijual di Cina saja. Untungnya kami masih bisa mendapatkan unitnya via e-commerce lokal untuk di-review. Daripada lama-lama, langsung cekidot review-nya! Desain Desain adalah bagian yang ditonjolkan dari Redmi 5 Plus. Bagian layarnya kekinian dengan dimensi 5,99 inci, permukaan 2,5D, aspek rasio 18:9, serta resolusi Full HD+ 2.160 x 1.080 piksel. Kalau umumnya border layar smartphone bersudut lancip, di Redmi 5 Plus Xiaomi membuatnya border tersebut agak melengkung di setiap sudut. Praktis layar dengan panel IPS ini jadi makin terlihat lebih luas. Sebagian besar bodi Redmi 5 Plus dibuat dengan bahan metal. Jadi kalau menggunakan tanpa casing, bisa jadi kita harus seri

Spesifikasi CC 206

sumber :  https://kereta-api.info/spesifikasi-lokomotif-cc206-lokomotif-diesel-elektrik-terbaru-pt-kai-6105.htm Lokomotif CC206 merupakan lokomotif diesel elektrik milik PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) yang dibuat oleh General Electric Transportation asal Amerika Serikat. Lokomotif dengan nomor model GE CM20EMP tersebut diperuntukkan membawa angkutan barang maupun penumpang di Pulau Jawa  dan mulai didatangkan ke Sumatera Selatan pada tahun 2016. Lokomotif ini sendiri pertama kali dipesan PT KAI pada tahun 2012 sebanyak 100 unit tanpa boogie. Boogie untuk lokomotif ini dirakit oleh PT Barata Indonesia (Persero). Setelah tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, lokomotif-lokomotif tersebut dibawa ke Bala Yasa Yogyakarta untuk pemasangan boogie sebelum dioperasikan setahun sesudahnya. Pada tahun 2015, PT KAI kembali mendatangkan 50 unit lokomotif CC206, dengan rincian 30 unit turun di Pelabuhan Tanjung Priok dan 20 unit lainnya diturunkan di Pelabuhan Panjang pada tahun 2016. Dengan t